Loading...

Workshop Praktek Penelitian Sosial (PPS); “Mengubah Laporan Penelitian Menuju Format Publikasi Jurnal”

Acara ini diselenggarakan sebagai bentuk pembekalan dan pendampingan terhadap mahasiswa PPS yang sedang menyusun Laporan Akhir Penelitian Sosial. Dalam mata kuliah PPS ini mahasiswa diharapkan dapat menerapkan paradigma penelitian sosial yang telah mereka dapatkan di semester-semester sebelumnya dalam wujud praktek riset di lapangan dan menyusunnya dalam bentuk laporan akhir. Sekaligus sebagai tah....
Loading...

Smart Village: Upaya Desa Pendowoharjo Untuk Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

Penggunaan teknologi dalam pelayanan kepada masyarakat tersebut dikenal dengan istilah smart village, sebagaimana penuturan Bapak Hlimi Hakimudin, Spd.I selaku kepala Desa Pendowoharjo dalam kunjungan ke Desa Pendowoharjo yang dipimpin oleh Ibu Dr.Muryanti,MA, selaku pengampu mata kuliah Sosiologi Desa-Kota, Prodi Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora, UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta.....
Loading...

Membumikan Pemikiran Ibn Khaldun sebagai Perspektif Teoritis dalam Sosiologi

Kuliah ini menghadirkan Dr. Fahrudin Faiz, M. Si (dosen Filsafat Fakultas Ushuludin dan Pemikiran Islam UIN Sunan Kalijaga) dan Kaprodi Sosiologi Achmad Zainal Arifin, Ph. D sebagai narasumber. Acara dibuka oleh Dekan FISHUM Dr. Mochamad Sodik, M. Si. Dalam sambutannya, Dr. Mochamad Sodik, M. Si menyampaikan bahwa Fishum ke depan harapannya bisa memiliki ‘Ibn Khaldun Corner’ sebagai ruang baca....
Loading...

Konferensi Panel Ke-3 Jurnal Sosiologi Reflektif Sukses Terselenggara

Terselenggaranya Konferensi Panel Ke-3 Jurnal Sosiologi Reflektif ini berhasil menyeleksi 38 artikel jurnal terbaik dan menghadirkan kurang lebih 50 penulis dari berbagai institusi yang ada di Indonesia. Peserta terjauh dalam konferensi ini berasal dari Sekolah Tinggi Agama Kristen Protestan (STAKPN), Sentani, Papua. Setelah di hari ke-dua seharian penulis mempresentasikan dan mendengar karya dari....
Loading...

Kuliah Perencanaan Sosial menghadirkan Dosen Tamu dari Rekso Dyah Utami

Terkait dengan pengalaman yang dimiliki oleh lembaga RDU tersebut, mata kuliah Perencanaan Sosial yang diampu Dr.Muryanti,MA pada semester gasal 2019/2020, sebagai salah satu mata kuliah yang memberikan bekal pengetahun tentang organisasi pelayanan sosial menghadirkan Dosen Tamu dari RDU, Ibu Dra. Tri Astuti Haryanti, selaku sekretaris RDU. Kuliah Dosen Tamu ini dilakukan pada 30 Oktober 2019 di R....